Pertarungan Memperebutkan Puncak Klasemen, Firmino: Liverpool Klub Juara

BERTUAHPOS.COM, PEKANBARU – Penyerang Liverpool, Riberto Firmino mengatakan bahwa pihaknya tak berniat kalah saat menjamu Manchester United (MU) di Anfield, Minggu 17 Januari 2021.
Dalam pertandingan yang akan memperebutkan puncak klasemen tersebut, Firmino mengatakan bahwa yang ada di kepala pemain Liverpool saat ini hanyalah kemenangan.
“Mereka (MU) adalah rival utama kami dalam memperebutkan gelar. Tapi, kami harus memperingatkan mereka bahw kamilah juaranya,” ujar Firmino, dilansir dari CNN Indonesia.
“Saat ini, yang ada di kepala kami hanya kemenangan,” tambah dia.
Baca: Izin Khusus, Shin Tae-yong Masuk Indonesia Tanpa Halangan
MU dan Liverpool sendiri saat ini terpaut tiga poin. Setan Merah di puncak klasemen dengan 36 poin, sementara Liverpool di posisi 3 dengan 33 poin.
Namun, jika Liverpool mampu mengamankan 3 poin, mereka akan mengungguli MU head to head dan menjadi pemuncak klasemen. (bpc4)
Berita Terkini
The Magic of Thinking Success, Terjual Lebih Dari 30 Juta Eksemplar
Buku Laris Internasional, Sangat Rekomendasi
Kasus Mafia Vaksin Covid-19 Palsu Dunia Terbongkar
Polisi menangkap empat tersangka.
KPAI Sebut Banyak Siswa Putus Sekolah Akibat Pandemi Covid-19
“Secara data KPAI ada dua siswa yang meninggal selama semester genap tahun ajaran 2020/2021.”
113 Izin Alih Fungsi Blok Rokan Dikebut Jelang Agustus 2021
Jelang alih kelola Blok Rokan
The Magic of Thinking Big, Buku Terbaik Sepanjang Masa
Buku Terbaik Sepanjang Masa, Rekomendasi
Noto Soeroto, Anomali Perjuangan Kemerdekaan Indonesia
Dalam konsep pikiran Noto, yang harus dicapai adalah Kerajaan Belanda Raya, dengan negara induk (Belanda) dan koloni-koloninya membentuk politik kolonial ideal
BSI Dorong UMKM di Riau Melek QRIS, Transaksi Digital Bakal Jadi Gaya Hidup
Transaksi digital dengan QRIS
Pandangan Rocky Gerung Bagaimana Elektabilitas AHY Bangkit Usai ‘Kudeta’
“Saya kira justru itu akan menaikkan simpati pada AHY.”