BERTUAHPOS.COM (BPC), PEKANBARU – Jikalahari sebuah lembaga swadaya masyarakat (LSM) peduli lingkungan di Riau, hari ini mengadakan buka puasa bersama, dengan Anak Yatim, mahasiswa dan semua para jurnalis yang ada di Pekanbaru.
Â
Sebelum acara buka puasa di mulai, acara pembukaan, di mulai oleh Made Ali Wakil koordinator Jikalahari , meyampaikan sepatah kata pembukaan, dan di lanjutkan dengan pembacaan do’a yang di bawakan oleh Ustad Aris.
Â
Acara ini bertujuan untuk, meningkatkan siaturahmi antar sesama umat muslim, dan mendalami tentang pentingnya pelestarian hutan, dan pentingnya menjaga lingkungan hidup.
Â
Hal ini di sampaikan oleh Okto selaku anggota Jikalahari, saat di jumpai bertuahpos.com.
Â
“Acara ini sebenarnya kita adakan, sebagai silahturahmi antar umat muslim, dan berbuka bersama dengan anak yatim piatu, dan anak panti asuhan, mahasiswa dan semua jurnalis yang ada di Pekanbaru, topik pembahasannya mengenai tentang pentingnya menjaga lingkungan hidup,” ujar Okto, kepada bertuahpos.com. Jum’at (9/6/2017).
Â
Untuk acara penutupan terakhir silaturahmi, dan buka puasa ini. Di tutup dengan santunan anak yatim, yang langsung di berikan oleh Made Ali, selaku wakil Koordinasi Jikalahari. (bpc11)