Pihak-pihak Ini Akan Malu Jika Embarkasi Haji Antara Riau Gagal
Pemprov Riau mengklaim persiapan untuk pelaksanaan embarkasi haji antara hampir final. Terutama pada bidang sarana dan prasarana.
Pemprov Riau mengklaim persiapan untuk pelaksanaan embarkasi haji antara hampir final. Terutama pada bidang sarana dan prasarana.
Pemprov Riau merasa sudah sangat malu dengan pihak Kementerian Agama, lantaran selalu disinggung soal pelaksanaan embarkasi haji antara di Riau.
Hari ini, Minggu 15 April 2018 adalah target Pemprov Riau untuk perampungan pembangunan asrama embarkasi haji antara riau.
Sekda Provinsi Riau, Ahmad Hijazi mengatakan hibah rusunawa eks-PON 2012 menjadi asrama embarkasi haji telah disetujui presiden.
Pemprov Riau meyakini embarkasi haji di Riau tidak hanya sebatas memudahkan keberangkatan calon jemaah haji, tapi juga membuka peluang investasi ...
Asisten I Setdaprov Riau, Ahmad Syah Harrofie mengatakan pihaknya sudah melayangkan laporan resmi dan penyampaian secara lisan ke Kemenag RI ...
Anggota Komisi IV DPRD Riau, Markarius Anwar mengatakan jangan sampai karena infrastruktur asrama yang kurang, Riau batal melaksanakan embarkasi haji ...
Ketua Komisi V DPRD Riau, Aherson mengatakan secara prinsip, semua pihak telah menyetujui embarkasi haji antara di Provinsi Riau.
Penyelesaian akhir asrama haji terus digesa. Beberapa fasilitas penunjang seperti ruang kedatangan dan ruang makan masih dalam tahap pembangunan.
Polisi menyita harta bos Abu Tours, Hamzah Mamba. Penyitaan ini dilakukan karena Hamzah menjadi tersangka penggelapan uang calon jemaah umroh ...
© 2013-2022 BertuahPos.com.