BERTUAHPOS.COM (BPC), PEKANBARU- Dalam seminar nasional Sosialisasi Pelaksanaan GCG dan pencegahan tindak pidana perbankan, Direktur Bank Riau, Irvandi Gustari, menjelaskan ada dua hal yang harus diperhatikan dalam perbankan. Â
” Yang pertama yaitu manusia dan yang kedua IT,” ungkapnya, Jumat (07/10/16)
Dalam bidang IT yang saat ini sudah sangat canggih dapat menyebabkan tindakan kejahatan di dunia perbankan. Seperti saat ini semakin banyak terjadinya pembobolan bank melalui mesin ATM dan rekening.
Ia berharap acara seminar ini dapat memberikan pengetahuan lebih sehingga bisa lebih waspada terhadap tindakan kejahatan perbankan.
baca:Â Kredibilitas Perbankan Daerah Ditentukan Dari Kerahasiaan Bank
“Semoga acara seminar ini bisa menjadi menambah kewaspadaan kita terhadap kejahatan perbankan” tutupnya
Penulis: Vina